Percayalah


Tak perlu menunggu apa pun
Jalani saja kehidupan ini
Sesakit apa pun
Mudah itu akan datang
Tanpa disadari kehadirannya
Akan tiba semua begitu terang
Tanpa diminta begitu ampun

Berjalanlah, mesti harus bersusah payah
Nanti langkahmu ‘kan meringan
Tanpa menapak, kau akan terbang tinggi
Sentuh cahaya yang menyinar

Pada saatnya nanti
Nikmatilah
Pada saatnya nanti
Percayalah

*tulisan lama juga

Komentar